Sunday, 15 January 2012

Menampilkan Status Icon Memory di s60v3 FP1 Menjadi Seperti FP2

Postingan saya kali ini akan membahas bagaimana caranya menampilkan icon kartu memori pada s60v3 FP1, layaknya s60v5 FP2

Sebelum melakukan modding ini, ponselmu harus sudah dihack, caranya baca postingan saya sebelumnya disini

Download dulu X-plore disini, jika sudah punya, langsung ke langkah-langkahnya

Langkah-langkah :

1. Apply patch open4all pada rompatcher

2. Copy file 101F8764.txt dari Z:\private\10202be9\ ke C:\private\10202be9\(taruh disini)

3. Hilangkan atribut read-only pada file 101F8764.txt, dg menekan angka 6 pada X-plore > hilangkan tanda centang pada read-only

4. Edit file tsb dg menekan angka 8 pada X-plore, kemudian cari bagian :

0x1 int 137 0 cap_rd=alwayspass cap_wr=alwaysfail

Ganti angka 137 menjadi 1427, sehingga menjadi :

0x1 int 1427 0 cap_rd=alwayspass cap_wr=alwaysfail





5. Simpan file yang sudah diedit tsb

6. Restart ponselmu

nih contohnya yang sudah jadi :





Semoga bermanfaat


sumber : blog andi
Share:

0 comments:

Post a Comment

Komentar Terbaru

Powered by Blogger.

Blog Archive